Oleh: Sy. Ubaidillah As Sejak zaman dahulu kala, sastra telah menjadi wadah bagi manusia untuk menuangkan perasaan, pikiran, dan pengalaman hidup. Melalui kata-kata yang indah, sastra mampu menggugah hati, membuka cakrawala, dan menginspirasi. Dalam Islam, sastra juga memiliki tempat yang istimewa. Nabi Muhammad saw. sendiri dikenal sebagai sosok yang mencintai...
Oleh: Ubaidillah As Trauma anak-anak perindu Atlantis, sangatlah dramatis ketika saya mendengar kata “trauma” karena tidak sedikit dari beberapa anak muda terutama Gen-Z memiliki kasus trauma. Saya menemukan banyak dari hasil observasi kepada teman kelas, organisasi, sekolah, dan kampus anak Madura mengalami trauma dari cara pengasuhan dan pendidikan orang tua....